Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan
Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani di Lingkungan Kementerian Agama,
maka sebagai langkah awal pelaksanaan Pembangunan Zona Integritas
tersebut, berdasarkan KMA Nomor 265 Tahun 2015 tentang Penetapan Satuan
Kerja Sebagai Pilot Project Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah
Bebas Dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani Pada
Kementerian Agama, ditetapkanlah beberapa satker di lingkup Kementerian
Agama RI sebagai pilot project pembangunan Zona Intergritas tersebut,
salah satunya adalah Madrasah Aliyah Negeri 2 Padang Pariaman.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
MAN 2 PADANG PARIAMAN
Penetapan Siswa Madrasah Penerima Program Indonesia Pintar (pip) Tahap I Tahun 2024
Daftar Nama Siswa MAN 2 Padang Pariaman Penerima Program Indonesia Pintar (PIP) Tahap I Tahun 2024
-
Sebelum melakukan pendaftaran supplier baru ke KPPN, sebaiknya satker melakukan pengecekan terlebih dahulu di Aplikasi OMSPAN untuk mengh...
-
Alhamdulillah, setelah dilaksanakan visitasi akreditasi pada tanggal 21 s.d 22 November 2018, akhirnya dengan diterbitkannya Surat Keputu...
-
Sungai Limau - MAN 2 Padang Pariaman Kepala Madrasah beserta jajaran dewan guru dan pegawai MAN 2 Padang Pariaman Kamis (20/12/18) menggel...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar