Rabu, 30 Juni 2021

PTK MAN 2 Padang Pariaman Laksanakan Vaksinasi Tahap I Untuk Pembelajaran Tatap Muka TP. 2021/2022

Vaksinasi Covid-19 merupakan salah satu upaya pemerintah Indonesia dalam menangani masalah Covid-19. Vaksinasi Covid-19 bertujuan untuk menciptakan kekebalan kelompok (herd immunity) agar masyarakat menjadi lebih produktif dalam menjalankan aktivitas kesehariannya. Masyarakat Indonesia sangat menyambut baik adanya Vaksinasi Covid-19 ini. Begitu juga Keluarga Besar MAN 2 Padang Pariaman yang baru melaksanakan Vaksinasi Tahap 1 pada hari Rabu, 30 Juni 2021 yang bekerjasama dengan Puskesmas Kecamatan Sungai Limau Kabupaten Padang Pariaman.

Sebanyak 34 PTK dari MAN 2 Padang Pariaman dari Unsur Kepala Madrasah, Kepala Urusan Tata Usaha hingga Wakil Kepala serta Pendidik dan Tenaga Kependidikan MAN 2 Padang Pariaman di Vaksin pada hari ini Rabu 30/06/2021. Vaksinasi ini bertujuan sebagai upaya menuju sehat dan terhindar dari terpaparnya Covid-19 dan juga menyambut Tahun Ajaran Baru dan Pembelajaran Tatap Muka yang akan dilaksanakan pada tanggal 13 Juli 2021 nanti.














Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MAN 2 PADANG PARIAMAN

Penetapan Siswa Madrasah Penerima Program Indonesia Pintar (pip) Tahap I Tahun 2024

  Daftar Nama Siswa MAN 2 Padang Pariaman Penerima Program Indonesia Pintar (PIP) Tahap I Tahun 2024